Total Tayangan Halaman

Senin, 05 Januari 2015

Cara Mengembalikan Data Flashdisk yang disembunyikan oleh Virus

Sudah banyak terjadi kasus kehilangan data dalam flashdisk, tapi memorinya sama sekali tidak berkurang. Sebenarnya data itu tidak hilang namun hanya tersembunyi. nah, saya akan memberitahukan cara yang mudah untuk mengembalikan data flashdisk anda yang seolah hilang itu.
1. Buka Command Prompt atau Klik saja Windows + R
2. ketik “cmd” kemudian tekan enter.
3. ketik nama drive flashdisk anda, misal E: lalu tekan enter.
4. ketik : dir
5. ketik : attrib -s -h -r /s /d
6. kemudian tekan enter dan tunggu beberapa detik sampai beberapa menit sampai muncul E:/>
Silahkan mencoba, semoga bermanfaat. :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar